Lokasi Danau ini terletak di Wilayah Kec. Asera Kab. Konawe Utara. Danau Rano Iwoi Tekonda memiliki luas kurang lebih 6 Ha dengan didominasi oleh perairan dan tanaman vegetasi air kira2 15%-20%nya. Terlihat banyak jenis ikan Gabus atau bahasa lokalnya ikan OBOU. Untuk sampai ke tempat tersebut kita akan melalui hutan dan semak rotan kecil atau Ueesi, yang cukup lebat dengan kemiringan berkisar 20 derajat - 50 dejarat.
Lokasi : https://maps.app.goo.gl/GT5qLgF8VBkQLRZA7

0 Komentar